VISI
Menjadi program studi farmasi yang unggul dalam pengembangan sediaan obat dan berperan pada peningkatan kesehatan masyarakat berdasarkan nilai-nilai ajaran Islam ahlusunna wal jamaah an-nahdiyah.
MISI
- Meningkatkan Kualitas pendidikan sesuai kompetensi dalam bidang farmasi
- Menyelenggarakan dan mengembangkan penelitian dan pengabdian di bidang farmasi guna meningkatkan kesehatan masyarakat
- menyelenggarakan kerjasama pedidikan, penelitian dan pegabdian masyarakat di bidang farmasi yang relevan dalam peningkatan kesehatan masyarakat
- Menyelenggarakan tata kelola program studi farmasi yang berkualitas
- Menerapkan nilai-nilai ajaran Islam Ahlusunnah Wal Jama’ah an Nahdliyah dalam segala aktivitas akademik dan non akademik